Apel Perdana Wakapolda Sumut, Ajak Anggota Lakasanakan Tupoksi Sesuai Aturan di POLRI - Metroxpose News and Campaign

Headline

Made with PhotoEditor.com
Made with PhotoEditor.com
Made with PhotoEditor.com
Made with PhotoEditor.com
WARTAWAN METROXPOSE.COM DALAM PELIPUTAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA IMBALAN DAN SELALU DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS SERTA SURAT TUGAS DAN TERTERA DI BOX REDAKSI # ANDA MEMPUNYAI BERITA LIPUTAN TERUPDATE DAN REALTIME DAPAT ANDA KIRIMKAN LEWAT WHATSAPP # ANDA TERTARIK JADI JURNALIS? KIRIMKAN LAMARAN ANDA KE # REDAKSI +6288261546681 (WA) email : metroxposeofficial@gmail.com # METROXPOSE.COM - News and Campaign

Tuesday, January 17, 2023

Apel Perdana Wakapolda Sumut, Ajak Anggota Lakasanakan Tupoksi Sesuai Aturan di POLRI


Metroxpose.com, Medan | Waka Poldasu Brigjen Pol Drs Jawari, SH, MH mengambil Apel pagi perdana bertindak selaku pimpinan Apel, Senin (16/1/2023) pukul 07.30.wib.

" Alhamdulillah,mari kita Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa pagi hari ini kita diberi kesehatan dan keselamatan sehingga bisa hadir apel Pagi perdana bersama saya" ujar Waka Polda saat memberi arahannya setelah diawali mempinin doa bersama.

Disebutkan, setelah Bersyukur, saya minta rekan rekan sekalian, para Pejabat Utama Poldasu, para Perwira, Brigadir dan PNS Polri untuk bekerja dengan baik penuh integritas dan Disiplin.

Sesuai amanat undang undang RI no 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Republik Indonesia, tugasnya pokok kita adalah memelihara Kamtibmas, sebagai penegak hukum dan pengayomi, melindung serta melayani masyarakat.

" Peran Polri sangat strategis fan bermartabat di tengah masyarakat, untuk itu berbuatlah baik, jangan sekali sekali mencederai hati Dan menyakiti hati masyarakat. Saya akan mengambil tindakan Tegas terhadap personnel Poldasu yang melanggar Disiplin Dan melakukan pelanggaran dalam bertugas." Tegas Wakapoldasu.

Waka Poldasu menegaskan, tugasnya adalah membantu Kapolda Sumut untuk dapat melaksanakan visi dan Misi Poldasu sesuai Kebijakan Pimpinan Polri.

Untuk itu Jawari mengajak seluruh personnel poldasu bekerjasama melaksanakan tupoksi sesuai tugasnya masing masing.

" Saya yakin dan percaya rekan rekan semuanya dapat bekerja dengan baik sesuai peraturan yang berlaku di intitusi Polri" Imbuh Wakapokdasu.

usai mengambil apel Pagi, Waka Poldasu didampingi PJU meninjau ruangan Satuan kerja yg Ada di Mapoldasu.




Reporter : Syaipul Siregar