Pengobatan Massal Sail Nusantara Kepulauan Nias 2019 - Metroxpose News and Campaign

Headline

Made with PhotoEditor.com
Made with PhotoEditor.com
Made with PhotoEditor.com
WARTAWAN METROXPOSE.COM DALAM PELIPUTAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA IMBALAN DAN SELALU DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS SERTA SURAT TUGAS DAN TERTERA DI BOX REDAKSI # ANDA MEMPUNYAI BERITA LIPUTAN TERUPDATE DAN REALTIME DAPAT ANDA KIRIMKAN LEWAT WHATSAPP # ANDA TERTARIK JADI JURNALIS? KIRIMKAN LAMARAN ANDA KE # REDAKSI +6288261546681 (WA) email : metroxposeofficial@gmail.com # METROXPOSE.COM - News and Campaign

Friday, September 6, 2019

Pengobatan Massal Sail Nusantara Kepulauan Nias 2019



MetroXpose.Com, Gunungsitoli - Bertempat diLapangan Afia depan Kantor Kecamatan Gunungsitoli Utara Direktur Jenderal Kesehatan Kuathan Kemhan Republik Indonesia gelar pengobatan massal Sail Nusantara Kepulauan Nias Kamis, (05/09/2019).

Baca Juga : BPJS Kesehatan Naik Khusus Peserta Mandiri


Hadir pada kegiatan tersebut Laksma TNI dr. Arie Zakaria, Sp. OT, Kolonel Inf. Tri Saktiyono  Danrem 023/Kawal Samudera Sibolga, Kolonel Inf. Y. Reymond RS Purba, SH., M. Tr (Han) Dandim 0213/NS, Letkol Laut (P) Jan Lucky Boy Siburian, SE, M.Tr (Hanla) Komandan Angkatan Laut Nias, Walikota Gunungsitoli diwakili Firman Lase Staf Ahli SDM Pemko Gunungsitoli, Momimotani Zega, S. Pd., M.M dengan seluruh staf, Kolonel Asep Gunawan Analisis Madya Bidang Kuatkes Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan, drg. Pongki Sipahutar, Sp. KG Alanlisis Pertahan Negara Madya Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan.



Letkol Kes Dadang Syaeful Hidayat, S. Si, Apt, M. Si Kasi Nubika Subdit Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan, Letkol Ckm (K) dr. Arti Andayani, SH., M.H Kasi Kedokteran Militer Subdit Nakes Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan, Iis Kusmia,  SE Kasi Dukkesops Dukkes Subdit Ditjen Kuathan Kemhan, Dea Adhitya, S. S Pengelola Bahan Si Dukkesops Subdit Dukkes Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan.

Baca Juga : Polemik Wisata Halal Syariah di Danau Toba Adalah Hoax

Kapten Ckm (K) Rini Astutik Pengelolah Bahan Bangyankes Subdit Kuatkes Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan, Suhartati Penda Pengelolah Bahan Si Nubika Subdit Dukkes Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan, Letda Ckm Dany Christian, P, A. Md Pengadministrasi Subdit Dukkes Ditkes Ditjen Kuathan Kemhan, Serka Wawan Sryawanto Operator Komputer Dukkes Subdit Dukkes Ditjen Kiathan Kemhan, para kepala desa, tokoh Agama, dan seluruh masyarakat yang berobat.



Selain pelayanan pengobatan gratis juga dilakukan pembagian Kaos Sail Nias, pemberian cendera mata, sembako gratis, sebelumnya tamu dijamu dengan atraksi sanggar tarian, dilanjutkan dengan acara hiburan dan makan siang.

Baca Juga : Dinas Perindagkop dan UMKM Dukung Hadirnya Koperasi Berbasis Masyarakat

Laksma TNI dr. Arie Zakaria, Sp. OT kepada wartawan Metroxpose.com menyampaikan bahwa "kita masih melanjutkan kegiatan ini disejumlah titik di Kepulauan Nias dan terakhir di Pulau Tello Nias Selatan, yang kita utamakan adalah bagaimana masyarakat bisa terlayani dengan baik dalam bidang kesehatan, terkait dengan bidang kepariwisataan di Nias termasuk wisata unggulan di Sumatera Utara sebagai pulau terluar dan kita anggap penting karena wisata alam Nias sangat baik,  tidak ada kendala yang kita hadapi, semua kita laksanakan sesuai protap yang telah direncanakan sebelumnya hingga sukses", tandasnya.(Tonz)